| Rasa takut

 


"Ada dua macam rasa takut di dunia ini; 

Rasa takut yang beralasan, dan rasa takut yang tak beralasan.


Takut akan perampok, itu beralasan.

Rasa takut jika dirampok membuat kita tahu cara bertahan hidup.

Sementara, takut untuk melakukan sesuatu yang kita sukai itu tidak beralasan.

Untuk apa takut untuk melakukan kesukaanmu?

Takut bila respon yang orang berikan tidak sesuai dengan apa yang kita ekspektasi kan?


Belajarlah menerima kritik,

Dari sana kita bisa meng-evaluasi kekurangan dan meningkatkan kelebihan.

Selama pekerjaan kita baik, dan tidak merugikan orang lain, lakukan lah..


Kita adalah apa yang kita pikirkan, bukan apa yang mereka pikirkan."


Comments